Daftar artikel di halaman ke-54
Apa saja bahasa pemrograman yang bisa kamu langsung pakai di Ubuntu?
Hari ini saya belajar sesuatu yang cukup menantang, yaitu graf. Bagaimana menulis graf dalam kode? dan memahami beberapa hal tentang graf. Menurut Wikipedia, graf dalam komputer sains (ilmu komputer) adalah sebuah tipe data abstrak. Graf terdiri dari titik-titik (nodes) yang terhubung dengan sisi/busur (edge/arcs).1 Berikut ini contoh graf yang akan kita tulis dalam kode program python:
Kali ini saya akan mencoba menerjemahkan sebuah artikel hasil wawancara dari FossBoss yang mungkin menginspirasi.
Siapa yang tidak kenal dengan program Hello World? Sebuah program yang paling sederhana di dunia. Fungsi utama dari program ini adalah menampilkan pesan ‘hello world’ ke layar. Hampir di setiap bahasa pemrograman menggunakan program Hello World untuk perkenalan pertama… Namun, tidak banyak yang tahu, kapan program ini pertama kali dibuat? Siapa yang membuatnya dan Kenapa harus Hello World? Karena itu, mari kita bahas sejarah dan asal usulnya.
Pada tutorial dan buku pemrograman PHP yang beredar, tidak banyak yang membahas tentang PHP CLI dan PHP interaktif. PHP sendiri merupakan sebuah bahasa pemrograman yang fokus untuk pengembangan web. Karena itu, jarang sekali digunakan di lingkungan CLI (Command Line). Bagi yang belajar pemrograman PHP menggunakan XAMPP atau LAMPP, kemungkinan jarang menggunakan PHP CLI atau PHP interaktif. Tetapi, bagi yang menggunakan paket terpisah (apache2, php, mysql), kemungkinan sering bermain dengan PHP CLI dan PHP interaktif.