Ini dia yang kamu cari
Ada 287 artikel dalam kategori Pemrograman.

Pilihan Alternatif Java dan Symbolic Link yang Buntu
Ketika saya bermain-main dengan perintah update-alternative untuk menambahkan pilihan alternatif java, malah terjadi error. Hal ini disebabkan karena saya salah memasukkan symbolic link ketika menambahkan pilihan alternatif. Berikut ini perintah salah yang menyebabkan masalah: sudo update-alternative --install /etc/alternatives/java java /opt/jdk1.8.0_77/bin/java Perhatikan teks yang berwarna merah. Teks tersebut merupakan symbolic link yang berlokasi di /etc/alternatives.
![Apa Fungsi String[] args pada Pemrograman Java?](/img/cover/java.png)
Apa Fungsi String[] args pada Pemrograman Java?
Saat awal belajar pemrograman Java, kita akan menemukan String[] args. Apa sih fungsinya? Kenapa kita harus menuliskannya?

Bagaimana Cara Menyimpan Tanggal dan Waktu di MySQL?
Ini artikel lama, belum di-update. Isinya mungkin tidak relevan dengan kondisi sekarang Beberapa hari yang lalu, saya melakukan downgrade sistem operasi, dari versi 15.10 ke 14.04. Secara otomatis, versi server MySQL-nya juga ikut di-downgrade, dari versi 5.6.27 ke versi 5.5.47. Pada versi yang lebih lama (5.5.47), tipe data Datetime dengan nilai default current_timestamp tidak diterima. Ketika saya mengimpor dari cadangan database, terjadi error.

Tutorial CSS: Cara Membuat Garis di CSS
Pada tutotiral ini, kamu akan belajar cara membuat garis dengan properti border di CSS.

4 Masalah Android Studio di Linux dan Solusinya
Apakah kamu baru pindah ke Linux dan menggunakan Android Studio di sana? Mungkin kamu akan mendapatkan beberapa masalah, karena cara instal Android Studio-nya belum benar. Berikut ini beberapa masalah yang biasanya terjadi dan solusinya: 1. KVM is MissingKVM adalah sebuah mesin virtual berbasis kernel (Kernel Based Virtual Machine). KVM akan digunakan oleh android studio untuk membuat emulator.